Pelantikan Kwarcab dan Mabincab Bojonegoro Berlangsung Khidmat, Ribuan Pramuka Hadir

BOJONEGORO – Gerakan Pramuka Kwartir Cabang (Kwarcab) Bojonegoro melaksanakan pelantikan Majelis Pembimbing Cabang (Mabincab), Kwartir Cabang, serta Pramuka Garuda masa bakti 2025–2030, Kamis (20/11), di GOR Utama Bojonegoro. Acara berlangsung…

Optimalkan E-Catalog, Bojonegoro Sabet Penghargaan Bergengsi di E-Purchasing Award 2025

SURABAYA – Pemkab Bojonegoro kembali membawa pulang prestasi membanggakan pada ajang E-Purchasing Award 2025 yang digelar di Surabaya pada (19/11). E- Purchasing Award menjadi momentum penting untuk mengapresiasi daerah-daerah yang…

Pemkab Bojonegoro Gelar Rakerda UKS/M 2025

BOJONEGORO – Pemerintah Kabupaten Bojonegoro melalui Tim Pembina Usaha Kesehatan Sekolah/Madrasah (UKS/M) menggelar Rapat Kerja Daerah (Rakerda) UKS/M tahun 2025 pada Selasa, 18 November 2025, di Ruang Angling Dharma. Kegiatan…

Pemkab Bojonegoro Kukuhkan Kampung Siaga Bencana untuk Perkuat Kesiapsiagaan Wilayah Rawan

BOJONEGORO – Kabupaten Bojonegoro secara geografis terbagi menjadi wilayah utara yang dilalui Sungai Bengawan Solo sehingga rawan bencana banjir luapan Sungai Bengawan Solo dan di wilayah selatan daerah berbukit sehingga…

Wapang TNI Tinjau Pembangunan Koperasi Merah Putih, Bojonegoro Jadi Daerah Terdepan di Indonesia

BOJONEGORO – Wakil Panglima TNI Jenderal Tandyo Budi Revita bersama seluruh jajaran, Kementerian Koperasi dan UKM, Agrinas Pangan Nusantara, serta Pemerintah Kabupaten Bojonegoro meninjau langsung progres pembangunan Koperasi Desa/Kelurahan Merah…

STIKes Rajekwesi Bojonegoro Wisuda 137 Lulusan, Hadirkan Momen Bersejarah dan Tokoh Penting Jawa Timur

BOJONEGORO — Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (STIKes) Rajekwesi Bojonegoro menggelar Wisuda, Pelantikan, dan Pengambilan Sumpah Profesi bagi 137 lulusan dari program Diploma, Sarjana, dan Profesi. Acara yang berlangsung khidmat di…

Gebyar Budaya di Kedungadem Menghadirkan Reog Jaranan Tarian Tradisional dan Wayang Kulit

BOJONEGORO – Acara Gebyar Budaya yang diselenggarakan oleh Yayasan Sosial Gandul Roso di bawah kepemimpinan H. Lamidi Djimat, S.H., berlangsung meriah di Pendopo Dusun Ngaglik, Desa Kedungadem, Kecamatan Kedungadem, Sabtu…

Bupati Bojonegoro Buka ASMOPSS ke-15: Cetak Generasi Unggul, Kreatif, dan Berkarakter

BOJONEGORO – Selasa (11/11), Bojonegoro menjadi tuan rumah dari olimpiade matematika dan sains tingkat Asia, Asian Science & Mathematics Olympiad For Primary & Secondary Schools (ASMOPSS) ke-15. Dalam kompetisi yang…

karya nyata